
Berita

Kolaborasi Menuju Pendidikan Unggul: Suksesnya Workshop Review RPKPS 2024/2025 di Hotel PORTA
Pada hari Selasa, 25 Juni 2024, Departemen Perilaku Kesehatan, Lingkungan, dan Kedokteran Sosial, Fakultas Kedokteran, Kesehatan Masyarakat, dan Keperawatan, Universitas Gadjah Mada (UGM), telah sukses menyelenggarakan Workshop Review RPKPS…

Guru Besar UGM menghadiri konferensi THE Scientific Forum for Presentation and Respectful Discussion of Cutting-Edge Nicotine and Tobacco Research di Edinburgh, Skotlandia
Yogyakarta, 27 Maret 2024 - Prof. Dra. Yayi Suryo Prabandari, M.Si., Ph.D., Guru Besar Departemen Perilaku, Kesehatan Lingkungan dan Kedokteran Sosial, Fakultas Kedokteran, Universitas Gadjah Mada (FK-KMK UGM) baru saja menghadiri konferensi…

Guest Lecture: An Overview of the Communication Facilitating Increasing Smoke-Free Homes (CO-FRESH) Project
Universitas Gadjah Mada (UGM) kembali menjadi pelopor dalam gerakan hidup sehat. Bekerjasama dengan University of Stirling, UGM menggelar Guest Lecture bertajuk "An Overview of the Communities Facilitating Increasing Smoke-Free Homes (CO-FRESH)…