Berita
Pendaftaran Mahasiswa Baru Magister Ilmu Kesehatan Masyarakat bagi lulusan D4 dan S1
Salam sehat!
Telah dibuka pendaftaran mahasiswa baru Magister Ilmu Kesehatan Masyarakat bagi lulusan D4 dan S1. Pendaftaran ditutup tanggal 2 Juli 2020
Persyaratan pendaftaran adalah sebagai berikut:
1. Ijazah asli S1 atau setara
2.…
Penjelasan Surat Edaran Wakil Rektor Universitas Gadjah Mada terkait Sertifikat TPA dan Kemampuan Bahasa Inggris untuk Penerimaan Mahasiswa Baru Program Pascasarjana Periode Gasal TA 2020/2021
Salam sehat.
Sehubungan dengan adanya pandemi Covid-19 dan imbauan pemerintah untuk berada di rumah saja, UGM telah mengeluarkan kebijakan perihal persyaratan sertifikat TPA dan kemampuan bahasa inggris pada penerimaan mahasiswa baru…
Promosi Kesehatan: Upaya Mendorong Partisipasi Masyarakat dalam Penanggulangan COVID-19 melalui Platform Digital
Berdasarkan data dari laman covid19.go.id, jumlah kasus COVID-19 yang terkonfirmasi di Indonesia per tanggal 19 April 2020 sebanyak 6.575, meningkat 327 kasus dari hari sebelumnya; dengan rincian 5.307 orang dalam perawatan, 686 orang…