Tag Archive for: health promotion

Prof. Fatwa Dorong Pemanfaatan Cek Kesehatan Gratis sebagai Upaya Deteksi Dini Penyakit Tidak Menular

Temanggung, 6 Agustus 2025 — Upaya menurunkan beban penyakit tidak menular (PTM) menjadi perhatian serius dalam pembangunan kesehatan yang berkelanjutan. Hal ini ditegaskan kembali dalam kegiatan Launching Layanan Deteksi Dini Kanker Serviks Metode DNA HPV dan Penguatan Deteksi Dini PTM yang diselenggarakan oleh Dinas Kesehatan Kabupaten Temanggung, yang diselenggarakan oleh Dinas Kesehatan Kabupaten Temanggung. Bertempat […]

Dr. Supriyati Bahas Strategi Promosi Kesehatan Berbasis PHBS di Sleman

Sleman, 17 Juni 2025 – Dinas Kesehatan Kabupaten Sleman menggelar Workshop Perilaku Hidup Bersih dan Sehat (PHBS) pada Selasa, 17 Juni 2025, bertempat di Hotel Cakra Kembang, Depok, Sleman. Kegiatan ini menghadirkan Dr. Supriyati, S.Sos., M.Kes, dosen dari Departemen Perilaku Kesehatan, Lingkungan, dan Kedokteran Sosial FK-KMK UGM, sebagai narasumber utama. Dalam sesi tersebut, beliau memaparkan […]

Departemen HBES FK-KMK UGM Terlibat Aktif dalam Kunjungan Delegasi Shanghai Jiao Tong University

Yogyakarta, 14 Agustus 2025 – Fakultas Kedokteran, Kesehatan Masyarakat, dan Keperawatan (FK-KMK) Universitas Gadjah Mada menerima kunjungan delegasi dari School of Medicine, Faculty of Medicine, Shanghai Jiao Tong University pada tanggal 14–15 Agustus 2025. Kunjungan ini menjadi ajang penting untuk memperkuat hubungan akademik antara kedua institusi. Rangkaian kegiatan meliputi presentasi akademik dan diskusi ilmiah. Selain […]

Prof. Fatwa Sari Tetra Dewi Berkontribusi dalam Konferensi Internasional INSNA di Prancis melalui Pemaparan Riset Jejaring Sosial

Prof. dr. Fatwa Sari Tetra Dewi, MPH., Ph.D., Guru Besar dari Departemen Perilaku Kesehatan, Lingkungan, dan Kedokteran Sosial, Fakultas Kedokteran, Kesehatan Masyarakat, dan Keperawatan Universitas Gadjah Mada, mengikuti konferensi internasional bertajuk International Network for Social Network Analysis (INSNA) SUNBELT 2025 yang diselenggarakan pada tanggal 23 hingga 29 Juni 2025 di Sorbonne Université dan Sciences Po, […]

UGM Gelar Kegiatan Ecotherapy untuk Atasi Gangguan Perilaku Remaja di SMP Negeri 2 Cangkringan

Yogyakarta – Universitas Gadjah Mada melalui kolaborasi antara Departemen Ilmu Psikiatri dan Departemen Perilaku Kesehatan, Lingkungan, dan Kedokteran Sosial, Fakultas Kedokteran, Kesehatan Masyarakat dan Keperawatan (FK-KMK), telah melaksanakan kegiatan Ecotherapy sebagai bagian dari intervensi sosial-budaya dalam penelitian bertajuk “Efektivitas Dukungan Sosial Teman Sebaya dan Ecotherapy terhadap Gangguan Perilaku pada Siswa SMP N 2 Cangkringan.” Kegiatan […]

Dosen Departemen HBES FK-KMK UGM Hadiri Collaborators Meeting Proyek Global ASSIST di Filipina

Cebu, Filipina — Dosen dari Departemen Perilaku Kesehatan, Lingkungan, dan Kedokteran Sosial Fakultas Kedokteran, Kesehatan Masyarakat, dan Keperawatan Universitas Gadjah Mada, yaitu Prof. Dra. Yayi Suryo Prabandari, M.Si., Ph.D., Dr. Dra. Retna Siwi Padmawati, M.A dan dr. Bagas Suryo Bintoro, Ph.D., mengikuti Collaborators Meeting sebagai bagian dari program global A Stop Smoking In Schools Trial […]

Kuliah Tamu Prof. Glenn Laverack: Strategi Pemberdayaan dan Resolusi Konflik di Tingkat Komunitas

Yogyakarta, 22 Mei 2025 – Departemen Perilaku Kesehatan, Lingkungan, dan Kedokteran Sosial, Fakultas Kedokteran, Kesehatan Masyarakat, dan Keperawatan (FK-KMK) Universitas Gadjah Mada menyelenggarakan kuliah tamu daring dengan menghadirkan Prof. Glenn Laverack, pakar global dalam bidang pemberdayaan masyarakat dari United Arab Emirates University. Dengan tema “Managing Empowerment and Conflict Resolution”, Prof. Glenn memberikan wawasan dan praktik […]

Dr. Dra. Retna Siwi Padmawati, MA Berpartisipasi dalam Kunjungan Lapangan Mahasiswa IR WHO TDR Batch 6 ke Kuching, Malaysia

Yogyakarta, Indonesia – 19 Juni 2024 – Universitas Gadjah Mada (UGM) terus berprestasi dengan mengirimkan tim dosen dan mahasiswa ke Kunjungan Lapangan Mahasiswa Batch 6 dari Special Program of Implementation Research (IR) in Tropical Diseases FK-KMK UGM ke Kuching, Malaysia. Salah satu dosen yang turut berpartisipasi dalam kegiatan ini adalah Dr. Dra. Retna Siwi Padmawati, […]

Dosen departemen HBES menjadi narasumber pada Pertemuan Koordinasi K3 Dinas Kesehatan Kab. Gunung Kidul

  Gunungkidul, 17 Juli 2024 – Dalam rangka mendukung tercapainya masyarakat usia produktif yang sehat, bugar, dan produktif, Dinas Kesehatan Kabupaten Gunungkidul mengadakan pertemuan koordinasi tentang kesehatan kerja. Acara ini diselenggarakan pada hari Rabu, 17 Juli 2024, di Ruang Pertemuan Hotel Cyka Raya, Jl. KRT Judodiningrat, Baleharjo, Wonosari. Pertemuan ini dihadiri oleh berbagai pihak terkait, […]

Tim VR Departemen HBES FK-KMK UGM Raih Juara 3 Lomba Inovasi Dies Natalis Ke-78!

Yogyakarta, 4 Juni 2024 – Tim Virtual Reality (VR) dari Departemen Perilaku Kesehatan, Lingkungan, dan Kedokteran Sosial (HBES) Fakultas Kedokteran, Kesehatan Masyarakat, dan Keperawatan (FK-KMK) Universitas Gadjah Mada (UGM) menorehkan prestasi membanggakan dengan meraih Juara 3 dalam Lomba Inovasi Dies Natalis FK-KMK UGM Ke-78. Presentasi dilakukan oleh Yusuf Mukasyafah Rizqi Rahman,SKM.,MPH bersama Dwina A. Br […]